Sinergi TNI-Polri Babinsa dan Bhabinkamtibmas Latih Disiplin Mahasiswa Baru GMI
Tabanan tabloidtipikor.com– Semangat disiplin dan kebersamaan ditanamkan sejak dini kepada para mahasiswa baru. Babinsa Desa Bongan Koramil 1619-01/Tabanan Sertu Syahrudin bersama Bhabinkamtibmas memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) dalam rangka…
